Thursday, January 16, 2014

Permasalahan Dalam Sebuah Proyek

Dalam sebuah proyek terdapat beberapa masalah yaitu
1. Salah satu anggota tim dari proyek mengundurkan diri
2. Harus membeli alat namun tidak ada biayanya

Untuk mengatasi masalah tersebut kita dapat membuat beberapa keputusan untuk masing masing masalah

1. Masalah pertama, yaitu ada anggota dari tim proyek mengundurkan diri. Beberapa solusi yang dapat dilakukan yaitu bisa dengan mengganti anggota yang keluar tersebut. Jika tidak menginginkan anggota baru maka posisi anggota yang keluar tersebut bisa dilakukan oleh anggota lain ataupun dilakukan bersama. Namun hal tersebut harus dilakukan secara cepat agar tidak mengganggu kelangsungan proyek tersebut.

2.  Masalah kedua yaitu membeli alat namun tidak memiliki biaya. Untuk masalah tersebut bisa diselesaikan dengan menggunakan alat yang ada sebagai pengganti sementara untuk kelancaran proyek tersebut. Jika alat yang ada tidak dapat menggantikan fungsi alat yang dibutuhkan maka dapat melakukan peminjaman atau menyewa alat yang dibutuhkan untuk sementara waktu.